­
Thought

Bahagia Itu...

Bahagia itu sederhana, Sesederhana kamu bisa memotongkan kuku, Menyiapkan buah, Memasangkan kancing baju, Membubuti duri-duri ikan, Mengupaskan kulit telur rebus, Menyiapkan teh hangat, Untuk orang tua mu..  ...

Continue Reading

Inspiration

Life Plan yang Membolak Balikkan Isi Jagad Raya

Ada sebuah pertanyaan yang sampai sekarang masih saya ingat, saat saya mengisi seminar di Padang tahun 2007. Saat itu ada pertanyaan dari seorang mbak-mbak (bukan mbek-mbek ya..) Dia cerita, “Pak, saat saya lulus S1 dulu, saya belum tahu setelah S1 saya akan kemana dan bagaimana. Karena belum tahu apa-apa akhirnya saya daftar S2. Sekarang saya sudah hampir S2, saya juga masih bingung mau...

Continue Reading

Virus Merah Jambu

Suka Duka Chattingan dengan Bule

Nowdays, untuk bisa chattingan dengan bule sangatlah mudah. Banyak sekali aplikasi yang bisa menghubungkan kita dengan mereka-mereka berambut pirang ini. Seperti Chatroulette, Chatous dll (tersedia di Play Store). 2 tahunan silam saya pernah memposting tentang Udin (jadi senyum-senyum sendiri saat membaca postingan itu) (Baca juga : Udin) Awal mula saya bisa chattingan karna ketularan temen-temen kosan. Di ruang tengah, tempat berkumpulnya penghuni kos,...

Continue Reading

Sharing is Caring

Tidak Bisa Mengubah Foto Profil Telegram

Selain WA dan Line, ada sosmed Telegram yang akhir-akhir ini digunakan oleh banyak orang. Telegram sendiri sudah lama muncul, hanya saja kalah hits dibandingkan WA dan Line. Saya sendiri mulai memakai Telegram karna ada grup besar disana. Mengubah foto profil di Telegram sangatlah mudah. Kita hanya perlu ke menu setting -> menekan tombol kamera -> lalu akan muncul 2 pilihan pengambilan foto, yaitu...

Continue Reading

Inspiration

Bermain dengan Angka

Kali ini kita akan bermain dengan angka. Tetiba tadi pagi saat macet-macet di tol saya ingat 3 angka luar biasa, yaitu 0.99, 1 dan 1.01 Apa yang istimewa dari 3 angka ini? Kalau diurutkan dalam sebuah deret ukur, angka ini punya selisih sama yaitu hanya 0.01. Kalau dibuat dalam prosentase hanya 1%. Sekarang apa jadinya jika masing-masing angka ini kita pangkatkan dengan 365?...

Continue Reading

Sharing is Caring

Jadwal Bis Bondowoso - Malang Surabaya Madura

Jadwal bis diatas saya dapatkan dari banner di Terminal Bondowoso per tahun 2016. Jadwal keberangkatan bis yang biasa saya naiki, jam 6-7 pagi, jam 10 dan jam 12 siang. Untuk memastikan jadwal, jangan ragu untuk menelfon terminal Bondowoso, 0332-421592 (saya juga sering telfon hehe), karna terkadang ada beberapa bis yang sedang tidak beroperasi, sedang di bengkel atau memang ada penggabungan jadwal. Bis tujuan...

Continue Reading

Wonderful People

Voor jou, van mij

Ibu Bapak.. Terimakasih atas dukungannya selamanya ini, Bersedia (selalu) nungguin telpon, Bersedia mendengarkan keluh kesah, Bersedia mendoakan di setiap sujud kalian, Bersedia panas-panasan ke sawah, Bersedia ujan-ujanan buat jemput Ibu Bapak.. Terimakasih atas kasih sayang yang tak pernah ada habisnya Semoga kelak, ah bukan kelak Semoga di sisa2 kehidupan ini, anak mu bisa memberikan yang terbaik untuk kalian berdua ...

Continue Reading

Recent Comment

tailorlagattuta commented on pengalaman sebagai pembina sentra_22: “Casino Tycoon, The Cromwell Hotel & Casino - MapyroFind Casino 서산 출장마사지 Tycoon, The 전라남도 출장안마…”
Anonymous commented on tidak bisa mengubah foto profil telegram: “masih ga bisa di ganti ka :(”
eliminaotr commented on tidak bisa mengubah foto profil telegram: “Berikut Channel TG kami, silakan gabung, semoga memberi manfaat, aamiinPosting harian kisah/sejarah…”
Mediaku commented on tidak bisa mengubah foto profil telegram: “thanks atas infonya”
Anonymous commented on jadwal bis bondowoso malang surabaya: “Yang butuh Jadwal bus terupdate bisa di klik jadwal bus terminal bondowoso jurusan Surabaya PP…”

Member Of

  

Subscribe